DATA DESA PAKRAMAN DI WILAYAH KABUPATEN KARANGASEM
Desa Pakraman merupakan organisasi religius masyarakat Bali yang diyakini telah ada sejak jaman Bali Kuno, yaitu sekitar abad 9-14 masehi. Dalam peraturan daerah nomor 3 tahun 2001 tentang desa pakraman dalam pasal 1 angka 4 disebutkan bahwa Desa Pakraman adalah kesatuan masyarakat hukum adat di Bali yang mempunyai satu kesatuan tradisi dan tata krama pergaulan hidup masyarakat umat Hindu secara turun temurun dalam ikatan Kahyangan Tiga atau Kahyangan Desa yang mempunyai wilayah tertentu dan harta kekayaan sendiri serta berhak mengurus rumah tangganya sendiri
Kecamatan Abang, Desa Ababi
Kecamatan Abang, Desa Tri Buana
Kecamatan Abang, Desa Laba Sari
Kecamatan Abang, Desa Culik
Kecamatan Abang, Desa Kerta Mandala
Kecamatan Abang, Desa Purwakerti
Kecamatan Abang, Desa Datah
Kecamatan Abang, Desa Tiyingtali
Kecamatan Abang, Desa Bunutan
Kecamatan Abang, Desa Abang
Kecamatan Abang, Desa Pidpid
Kecamatan Abang, Desa Nawakerti
Kecamatan Abang, Desa Kesimpar
Kecamatan Abang, Desa Tista
Kecamatan Bebandem, Desa Bebandem
Kecamatan Bebandem, Desa Buana Giri
Kecamatan Bebandem, Desa Bude Keling
Kecamatan Bebandem, Desa Bungaya Kangin
Kecamatan Bebandem, Desa Jungutan
Kecamatan Bebandem, Desa Macang
Kecamatan Bebandem, Desa Sibetan
Kecamatan Bebandem, Desa Bungaya
Kecamatan Karangasem, Desa Bugbug
Kecamatan Karangasem, Desa Bukit
Kecamatan Karangasem, Kelurahan Karangasem
Kecamatan Karangasem, Kelurahan Padang Kerta
Kecamatan Karangasem, Desa Pertima
Kecamatan Karangasem, Desa Seraya Barat
Kecamatan Karangasem, Desa Seraya Timur
Kecamatan Karangasem, Kelurahan Subagan
Kecamatan Karangasem, Desa Tegallinggah
Kecamatan Karangasem, Desa Tumbu
Desa Seraya
Kecamatan Abang, Desa Tiyingtali
Kecamatan Kubu, Desa Ban
- Desa Pakraman Asti
- Desa Pakraman Ban
- Desa Pakraman Belong Batukau
- Desa Pakraman Belong Plugon
- Desa Pakraman Bonyoh
- Desa Pakraman Bunga
- Desa Pakraman Cegi
- Desa Pakraman Cutcut
- Desa Pakraman Darmaji
- Desa Pakraman Daya
- Desa Pakraman Dlundungan
- Desa Pakraman Jatituhu
- Desa Pakraman Kaliaga
- Desa Pakraman Manikaji
- Desa Pakraman Panek
- Desa Pakraman Pengalusan
- Desa Pakraman Perasan
- Desa Pakraman Pucang
- Desa Pakraman Temakung
Kecamatan Kubu, Desa Batu Ringgit
Kecamatan Kubu, Desa Dukuh
Kecamatan Kubu, Desa Kubu
Kecamatan Kubu, Desa Sukadana
Kecamatan Kubu, Desa Tianyar Barat
Kecamatan Kubu, Desa Tianyar Tengah
Kecamatan Kubu, Desa Tulamben
Kecamatan Kubu, Desa Tianyar
Kecamatan Manggis, Desa Antiga
Kecamatan Manggis, Desa Antiga Kelod
Kecamatan Manggis, Desa Gegelang
Kecamatan Manggis, Desa Manggis
Kecamatan Manggis, Desa Ngis
Kecamatan Manggis, Desa Nyuh Tebel
Kecamatan Manggis, Desa Padangbai
Kecamatan Manggis, Desa Pesedehan
Kecamatan Manggis, Desa Selumbung
Kecamatan Manggis, Desa Sengkidu
Kecamatan Manggis, Desa Tenganan
Kecamatan Manggis, Desa Ulakan
Kecematan Rendang, Desa Besakih
Kecematan Rendang, Desa Menanga
Kecematan Rendang, Desa Nongan
Kecematan Rendang, Desa Pempatan
Kecematan Rendang, Desa Pesaban
Kecematan Rendang, Desa Rendang
Kecamatan Selat, Desa Amerta Bhuana
Kecamatan Selat, Desa Duda
Kecamatan Selat, Desa Duda Timur
Kecamatan Selat, Desa Duda Utara
Kecamatan Selat, Desa Muncan
Kecamatan Selat, Desa Pering Sari
Kecamatan Selat, Desa Sebudi
Kecamatan Selat, Desa Selat
Kecamatan Sidemen, Desa Kertha Buana
Kecamatan Sidemen, Desa Lokasari
Kecamatan Sidemen, Desa Sangkan Gunung
Kecamatan Sidemen, Desa Sidemen
Kecamatan Sidemen, Desa Sindu Wati
Kecamatan Sidemen, Desa Talibeng
Kecamatan Sidemen, Desa Tangkup
Kecamatan Sidemen, Desa Telaga Tawang
Kecamatan Sidemen, Desa Tri Eka Buana
Kecamatan Sidemen, Desa Wisma Kerta